Tuesday, July 29, 2014

Peran Media Pembelajaran

Media adalah kata yang asalanya dari bahasa latin yang berarti medium. Dapat diartikan juga sebagai perantara atau pengantar. Untuk jelasnya media adalah segala sesuatu yang memiliki kemampuan untuk menyalurkan informasi dari sumbernya kepada pihak yang menerima informasi.

AECT menjelaskan bahwa media adalah alat yang dipakai manusia untuk menyampaikan pesan. Sedangkan menurut gagne yaitu komponen yang digunakan untuk merangsang siswa belajar. Briggs menjelaskan media adalah alat bantu untuk merangsang siswa supaya terjadi proses belajar mengajar.

Sedangkan pembelajaran sendiri adalah usaha guru supaya siswa aktif dalam belajar. Kegiatan pembelajaran tidak aka nada artinya jika ada aktifitas belajar pada siswanya. Dikatakan berhasil apabila siswa aktif melakukan sendiri proses belajarnya.

Tentu saja belajar itu sendiri membutuhkan yang namanya media pembelajaran supaya kegiatan pembelajaran semakin efektif. Ada beberapa media untuk pembelajaran, diantaranya alat bantu guru untuk mengajar. Media belajar dapaat mewakili guru untuk menyampaikan pesan kapada siswanya. Supaya hal tersebut dapat berjalan baik tentunya dibutuhkan desain yang baik. Bila program ini sudah berjalan dengan baik maka tugas guru hanya sebagai pembimbing, penasehat, fasilitator dan motivator.

Kunjungi artikel berikut ini:
model pembelajaran kooperatif tipe stad
model pembelajaran tematik sd
metode pembelajaran komputer
model pembelajaran inquiry training
strategi pembelajaran matematika smp
teori pembelajaran konstruktivistik
strategi pembelajaran pkn sd

No comments:

Post a Comment